Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Yana Menangis dipanggung DA Asia 5

Yana Menangis Dipanggung DA Asia 5

Uyaina Arshad atau bernama lahir Shaidatul Naseha Uyaina Arshad biasa dipanggil Yana (lahir di Kuala Kangsar, 16 November 1992; umur 26 tahun) adalah adalah seorang pembawa acara, Model, dan Pembawa acara berkebangsaan Malaysia.

Dia dipercayakan Indosiar menjadi salah seorang Pembawa Acara di Dangdut Academy Asia 5. Keberadaannya membawa warna tersendiri di DA Asia 5. Dia sering digoda oleh Ramzi, Gilang Dirga dan Irfan Hakim karena masalah cintanya yang belum direstui.

Tadi malam 29 Oktober 2019 Yang kembali digoda oleh Gilang Dirga, Irfan Hakim dan Ramzi sampai Yana mengeluarkan air mata.

Irfam Hakim mengatakan Yana beneran menangis


Disela Bang Inan mau memberikan komentar kepada Aahil, Irfam Hakmi menyeletuk bahwa Yana beneran nangis di atas Panggung. Gilang Dirga mengatakan Yana sepanjang Aahil Alex (Brunei) menyanyi Yana menangis dibelakang Panggung. Menurut Irfan Hakim, Yana menangis karena Benci-benci tapi rindu yang dibawakan oleh penyanyi sebelumnya. Ternyata mantan Yana sedang menonton dan meminta maaf kepada Yana. Gilang Dirga menambahkan mantan Yana berada di Jerman, sangat disayangkan orang tua Yana sepertinya belum mendukung kebersamaan Yana dan mantannya.

Yana menangis

Tidak kuat menahan kesedihan, Yana menangis diatas panggung DA Asia 5.

Yana mengatakan bercandanya Irfan Hakim dan Gilang Dirga keterlaluan. Dirga Dirga dan Irfan Hakim minta maaf karena bercanda mereka yang keterlaluan.

Disela-sela nangisnya Yana akhirnya ketawa, Irfan Hakim mengatakan kalau di Malaysia Yana sudah menjadi artis/pemain sinetron, dia sengaja menangis di atas panggung agar mereka takut.

Yana tertawa karena mengerjai Irfan Hakim dan Gilang Dirga


Gilang Dirga terlihat kesal karena Yana hanya mengerjai mereka. Gilang Dirga terlihat panik tadinya ketika Yana menangis.

Karena diketahui bercanda Ramzi kembali menggoda Yana dengan mengatakan "wah bakalan ada 1000 laki-laki yang akan becanda terus sama Yana kedepannya"

Komentator Meinan Yunos mencoba menghibur Yana karena kata-kata yang berbelit-belit malah membuat penonton tertawa, sehingga momen mesranya Yana dan Meinan Yunos hilang.

Bang Inan dan Yana

Bang Inan meminta kesempatan kedua untuk memberikan kata-kata pengutan kepada Yana tetap saja diakhir perkataan Bang Inan, Gilang Dirga melontarkan kata-kata yang membuat penonton kembali tertawa.